Senin, 09 Desember 2019

catatan balas dendam

“CATATAN BALAS DENDAM” BY: CLAUDIA FRANSISKA SITINJAK Pada suatu hari hiduplah sebuah keluarga yang sederhana yang terletak di sebuah kota.Keluarga ini terdiri dari ayah,ibu,dan dua orang anak. Anak yang pertama bernama Billy.Billy adalah seorang anak lelaki yang baik hati,dia sedang melanjutkan sekolahnya di perguruan tinggi negri dengan jurusan yang telah ditentukan olehnya yaitu jurusan bahasa inggris. Billy memiliki seorang adik perempuan yang bernana Nelly. Nelly sedang duduk di bangku kelas satu SMA dia adalah orang yang sangat cantik dan baik hati. Orang tua mereka mempunyai usaha rumah makan yang sering di datangi pengunjung oleh karena itu usaha rumah makan yang mereka buka selau ramai. Tetapi meskipun begitu mereka sering makan dengan lauk ikan asin karena lauk ayam yang mereka jual selalu habis. Billy adalah abang dari Nelly, tetapi Nelly selalu iri melihat abangnya itu karena ibunya selalu memperhatikan abangnya dengan baik hati sehingga Nelly pun iri padanya. Pada saat Billy kecil dia memiliki sahabat karib dengan salah seorang teman sekelas SMA nya, dia bernama Dody. Dody memiliki perasaan kepada Nelly,adik dari Billy tetapi tidak ada yang mengetahuinya termasuk Billy. Dan sekarang Dody telah mengembangkan bakat yaitu menjadi actor yang paling terpopuler di negaranya, banyak orang yang membeli, bertarung untuk mendapatkan tiket agar bisa berfoto dengan Dody.karena Dody actor terpopuler. Dan sampai saat ini Dody masih sering bermain ke rumah Billy. Pada hari pertama kali Nelly memasuki sekolah SMA favoritenya dia sangat malu karena dia ketinggalan tiket di bus yakni tiket bus yang dinaikinya dan diapun malu sehingga pada saat itu ada seorang pria yang membayar dua tiket dan sambil melihat Nelly sehingga Nelly pun senang tetapi ternyata pria itu membayar tiket temannya yang berada di belakang nya dan pada akhirnya Nelly meminjam tiket kepada pria tersebut dan pria tersebut berkata tidak boleh Nelly terdiam dan berkata “tolonglah aku kali ini saja!” dan pria pun memberinya sambil tersenyum manis. Dan tibalah di sekolah dia merasa aneh dan ternyata salah satu kakak kelas memanggil dia dan berkata “ mengapa ada anak SMP datang ke sekolah SMA ini?” sambil melihat Nelly dia tertawa terbahak- bahak. Dan tiba tiba datanglah seorang kakak kelas lelaki yang melihat Nelly dia langsung menolong Nelly yang imut itu dengan cara menyuru Nelly untuk pergi ke ruang tata usaha karna masih sisa seragam sekolah yang tersisa. Dan dia pun masuk ke dalam kelas yang telah di tentukan oleh guru dan ternyata dia berjumpa dengan seorang gadis yang mungil berkacamata yang sedang duduk di belakangnya. Gadis itu sedang sibuk dengan kartu- kartu milik actor yang terpopuler itu, dia salah satu penggemar berat Dody, Nelly bertanya padanya ”apakah kamu penggemar Dody ?” dan dia pun menjawab “ya!!!” apakah kamu juga begitu? Nelly menjawab ya saya juga dengan hati yang senang Nelly memperkenalkan dirinya kepada gadis mungil itu dan sebaliknya. Nama gadis mungil itu adalah Shyrine. Shyrine sering sekali bermain game untuk mendapatkan tiket Dody , sampai- sampai Shyrine terus bermain game seharian dia dan ibunya sangat gemar pada Dody. Namun Nelly bersikap biasa saja. Dan saat Nelly berbalik badan dia melihat cowok manis yang dia jumpa di bus tadi. Dia berfikir “ mengapa dia di dalam kelas ini!” dan semua mata cewek hanya ada di pada cowok itu kecuali Shyrine dan Nelly. lalu Nelly bertanya “ siapakah cowok itu mengapa dia sangat dilihat oleh banyak orang ?” Jawab Shyrine “ dia adalah calon ketua osis nanti jadi banya cewek yang menyukainya.” Owh kata Nelly. Lalu mereka pun saling memperkenalkan diri nya sehingga Nelly taw siapa nama cowok yang telah membantunya tadi. Namanya adalah jihoon. Pada hari kedua Nelly berangkat seperti biasa dia datang kesekolah dan satu bus lagi dengan jihoon. Nelly selalu saja mengikat rambut dengan kepang dua dan dia tidak merasa malu karna hanya dia yang sangan culun di sekolahnya. Dia bersahabat dekat dengan shyrine tetapi meskipun begitu nelly tidak pernah menceritakan pada shyrine tentang dody sahabat abangnya yang selalu bermain ke rumahnya dia hanya diam apabila shyrine membahas tentang dody.tak disangka ternyata nelly mempunyai cinta pertamanya sejak smp dia berpacaran dengan seorang lelaki yang berwajah tampan bernama jimen tetapi pada suatu hari jimen bertemu dengan nelly di suatu tempat, jimen sedang duduk sendirian dan nelly pun menghampirinya dan jimen pun terkejut melihan nelly lalu jimien menyuru nelly untuk pulang ternyata datang seorang gadis perempuan yang menghampiri jimen dan bertanya “ siapa dia?? Mengapa dia bersamamu?” lalu jimean berkata “dia hanyalah anak tetanggaku yang menyuru aku pulang karna ibuku sedang mencariku jadi kaw tak perlu ragu” Lalu mereka pergi meninggalkan nelly. Nelly menangis pergi pulang karna dia telah kehilangan cinta pertamanya.dia merasakan sakit hati yang begitu besar dan dia menangis menangis dan menangis. Dia bertemu dengan shyrine di jalan lalu shyrine bertanya padanya tetapi nelly hanya menangis .dan pergi pulang ke rumahnya memencit bel dan keluarlah dody dari dalam dody melihat nelly menangis dan memeluknya sambil berkata”nelly kamu kenapa?” tolong berhentilah untuk menangis aku jadi sedih melihatnya kata dody pelan. Lalu nelly berlari pergi seianya melepaskan pelukan dody dan pergi ke dalam kamarnyadan menangis. Sampai esoknya tiba dia pergi ke sekolah dengan hati yang masih sakit. Sesampai di sekolah dia sibuk belajar dengan menggunakan androidnya tiba tiba catatan balas dendam muncul, awalnya dia bingung dengan itu tetapi dia mencoba dan berhasil menjawab pertanyaan yang muncul dan dia masih sedih. Dan terjadilah pada jimean hal hal yang buruk dan terkirim semua foto yang terjadipada jimean dan akhirnya nelly agak lega dengan hal itu.dan pada saat itu nelly dapat tersenyum kembali. Pada saat itu kelas mereka sedang belajar olahraga jadi guru olahraga mereka membagi mereka kelompok untuk bermain bola jadi nelly dan jihoon pun satu kelompok sehingga mereka bersama melawan bola tetapi sebelum dimulai ,nelly langsung berkata pada jihoon “aku takut sekali dengan bola karna aku pernah sakit terkena bola jadi tim kita pasti akan kalah.” Tetapi jihoon menjawab” tidak apa apa tenang saja kw tidak akan terkena bola tetaplah kw berada di belakangku.” Nelly tersenyum manis. Dan akhirnya latihan pun di mulai nelly selalu berada di belakang jihoon dan jihoon melindungi nelly dari serangan bola sehingga badan jihoon yang selalu terkena bola dan shyrine berteriak “ ayo nelly pukul bola sekali” dan nelly pun berfikir untuk mencobanya tiba tiba datang pukulan bola yang sangat keras lalu nelly pun mencobanya dan dia terjatuh pngsan jihoon langsung menggendong nelly membawanya ke rumah sakit dengat cepat dan panik.akhirnya nelly sadar. Di siang itu nelly dan shyrine makan siang di kantin. Shyrine berkata “ kamu tidak merasa aneh dengan jihoon?” lalu nelly bertanya “ memangnya mengapa? aku hanya merasa biasa saja kok.” Lalu shyrine berkata lagi” tadi pas kamu pingsan dia langsung panic dan menggendong mu” Lalu nelly terdiam. Tiba tiba jihoon dan temannya datang dan duduk di depan nelly sehingga nelly bertanya heran apakah itu benar sambil menatap wajah jihoon yang tersenyum manis.tiba tiba jihoon langsung berkata “tolong bergeser sedikit aku ingin melihat menu makanan yang berada di balik kepalamu” nelly langsung tertawa .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sekolah ku Ibadahku

Oleh 'Liani sinaga' Pagi hari yang cerah,aku duduk di depan Kelas ku b...